Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2010

Koordinasi

Pengertian Koordinasi Menurut G.R. Terry koordinasi adalah suatu usaha yang sinkron dan teratur untuk    menyediakan jumlah dan waktu yang tepat, dan mengarahkan pelaksanaan untuk menghasilkan suatu tindakan yang seragam dan harmonis pada sasaran yang telah ditentukan. Sedangkan menurut E.F.L. Brech , koordinasi adalah mengimbangi dan menggerakkan tim dengan memberikan lokasi kegiatan pekerjaan yang cocok dengan masing-masing dan menjaga agar kegiatan itu dilaksanakan dengan keselarasan yang semestinya di antara para anggota itu sendiri (Hasibuan, 2007:85). Menurut Mc. Farland (Handayaningrat, 1985:89) koordinasi adalah suatu proses di mana pimpinan mengembangkan pola usaha kelompok secara teratur di antara bawahannya dan menjamin kesatuan tindakan di dalam mencapai tujuan bersama. Sementara itu, Handoko (2003:195) mendefinisikan koordinasi (coordination) sebagai proses pengintegrasian tujuan-tujuan dan kegiatan-kegiatan pada satuan-satuan yang terpisah (departemen at...

Bentuk Bagan Organisasi dan Departementalisasi

Gambar
Pengorganisasian dan Struktur Organisasi Kata “organisasi” mempunyai dua pengertian umum.pengertian pertama menandakan suatu lembaga atau kelompok fungsional ,seperti organisasi perusahaan, rumah sakit, perwakilan pemerintah,atau suatu perkumpulan olahraga.pengertian kedua berkenaan dengan proses pengorganisasian, sebagai suatu cara dimana kegiatan organisasi di alokasiakn dan ditugaskan diantara para anggotanya agar tujuan organisasi dapat tercapai dengan efisien. Dua aspek utama proses penyusunan struktur organisasi adalah departementalisasi dan pembagian kerja. Departementalisasi merupakan pengelompokan kegiatan-kegiatan kerja suatu organisasi agar kegiatan-kegiatan sejenis dan saling berhubungan dapat dikerjakan bersama. Pembagian kerja adalah pemerincian tugas pekerjaan agar setiap individu dalm organisai bertanggung jawab untuk dan melaksanakan sekumpulan kegiatan yang terbatas Proses perorganisasian dapat ditunjukan dengan tiga langkah prosedur berikut ini : 1. ...

SAMPAH

Gambar
          Saat SMA saya pernah ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Kota Depok di Cipayung untuk penelitian Lingkungan Hidup tentang sampah. Hal pertama yang saya rasakan adalah baunya yang sudah tercium dari gerbang TPA, truk-truk sampah yang berjejer, belatung di jalan-jalan dan tumpukan sampah. Disana juga terdapat bangunan khusus untuk mengelola sampah-sampah tersebut.           Saat kita membicarakan tentang sampah mungkin hal pertama yang ada dalam pikirikan kita adalah bau, jorok, dan kotor tetapi tahukah kamu pengelolaan sampah yang benar sampah bisa kita manfaatkan menjadi sesuatu yang lebih berguna. pengertian dan jenis-jenis sampah           Secara umum sampah dapat diartikan sebagai suatu bahan yang tidak terpakai atau digunakan lagi/ sudah di buang. Sampah dapat dibagi menjadi dalam empat bagian : Sampah berdasarkan sumbernya, Sampah berdasark...